RESEP PUDING KACA MUTIARA - Resep MIX

RESEP PUDING KACA MUTIARA

RESEP PUDING KACA MUTIARA
Bahan I :
- Mutiara sagu, 50 gram
- Agar-agar bubuk putih, 7 gram
- Gula pasir, 50 gram
- Susu kental manis, 50 ml
- Air, 500 ml

Bahan II :
- Agar-agar bubuk putih, 7 gram
- Gula pasir, 100 gram
- Air, 600 ml
- Esens leci, 1/2 sendok teh

  1. Masak air hingga mendidih dan rebus mutiara sampai berubah warna dan matang, angkat dan tiriskan.
  2. Adonan I : Campur agar-agar bersama air, gula dan susu kental manis, masak hingga mendidih, angkat. Setelah agak dingin, masukkan mutiara, aduk rata.
  3. Tuang adonan puding I dalam loyang datar, lalu diamkan hingga mengeras dan potong bentuk bunga atau sesuai selera.
  4. Adonan II : Campur semua bahan, masak di atas api sedang sambil diaduk-aduk hingga matang, angkat.
  5. Tuang adonan puding II dalam loyang datar, lalu tambahkan puding I, letakkan secara acak dan diamkan hingga mengeras, potong-potong sesuai selera. Sajikan.
Artikel Lainnya:
RESEP PUDING WEDANG HANGAT
RESEP PUDING SUSU HIJAU
RESEP PUDING MERAH PUTIH
Resep Puding Tahu


Artikel Terkait:

Link Artikel:.

Anda sedang membaca artikel tentang RESEP PUDING KACA MUTIARA dan anda bisa menemukan artikel RESEP PUDING KACA MUTIARA ini dengan url http://resep-mix.blogspot.com/2013/03/resep-puding-kaca-mutiara.html,anda boleh menyebar luaskannya atau mengcopy paste-nya jika artikel RESEP PUDING KACA MUTIARA ini sangat bermanfaat bagi teman-teman anda,namun jangan lupa untuk meletakkan link RESEP PUDING KACA MUTIARA sumbernya.